RAMADHAN

Tak terasa hari masih menjelangDan menyisakan semangat juangTuk melewati masa panjangYang bersemayam tak kan pernah lekangRamadhan telah datangMenghantarkan pesona gemilangMeraih selongsong harapanLaksana gemerlapnya bintang-bintangMarhaban Ya RamadhanTelah sampaikan pada sucinya bulanDimana segala amal dilipat gandakanDan Asma-Mu dikumandangkanBy: Ely K.Thu, 14 Oct ’04Ramadhan 1425H

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Ucapan Ramadhan 3Tari zapin joget melayuRentak irama hitungan delapanBulan Ramadhan diambang pintuKhilaf dan salah mohon dimaafkanMarhaban Ya Ramadhan….… Read More...
  • Ucapan Ramadhan 8Diriku bukanlah malaikat yang bisa memberi segalanyaTapi aku hanya manusia yang hanya bisa memberi maaf atas semua khilafDan aku juga bukan … Read More...
  • Ucapan Ramadhan 9Umat islam bergembiraBulan puasa hampir tibaKalau misal banyak salahMaafin aku yah...Bulan puasa menahan dahagaTapi banyak dapat pahalaJika … Read More...
  • Ucapan Ramadhan 6Perkataan yang indah adalah ALLAH,lagu yang merdu adalah ADZAN,media yang terbaik adalah AL-QURAN,senam yang sehat adalah SHOLAT,diet yang s… Read More...
  • Ucapan Ramadhan 5AS-alamualaikum Warrahmatullahi Wabarrakatuh.Bila esok masih ada-MENTARI-maka aku inginkan katakan-HALO-kepada dunia dan bersama dengan-FREN… Read More...

0 Response to "RAMADHAN"

Post a Comment