Ketika mendung mengurung malam,Kudisini menghiba menatap pedihSaat jejakmu tinggalkan aku, kudisini menapaki sepiSaat angin menari-nari, dingin menyergap tubuh iniKuingin bermimpi dan terus bermimpiSampai pagi menyapa diri iniSampai letih menyeretku pergi.....
Seikat RemangDitulis oleh wahyu heriyadiPapan menyumpal kataMenahun penuh umpatDiriak kalimat tanyaMenuai tawa lelapDesir mewarna padananSeikat remangMen…Read More...
YANG MANAKAH PEREMPUANKU?Pembaca…Kalau boleh bertanya…Kenapa bidadariku selalu saja adalah bidadari orang lain?Kenapa perempuan tepilihku selalu saja perempuan terpi…Read More...
SesalDitulis oleh Risti SukocoLangkah kakiku terhenti dalam derap yang teredamMau kembali kesemula usai sudahMelangkah lagi, tak tentu arahHanya …Read More...
BedaDitulis oleh Dwi AndariAku terjajar,Terdiam di sudut kehampaan.Bukankah Cinta itu adalah Pelangi penuh warnaSenja dengan semburat jingga sem…Read More...
INILAH DIRIKUAku seperti iniJika mau ambillahJika tidak…TerserahAsal Tuhan tidak murkaAkupun bahagiaAku ini seperti iniPerubahan dalamkuAkan menghilangka…Read More...
0 Response to "Pergi (02)"
Post a Comment