Sajak Sebatang Lisong

Menghisap sebatang lisongmelihat Indonesia Rayamendengar 130 juta rakyatdan di langitdua tiga cukung mengangkangberak di atas kepala merekamatahari terbitfajar tibadan aku melihat delapan juta kanak - kanaktanpa pendidikanaku bertanyatetapi pertanyaan - pertanyaankumembentur meja kekuasaan yang macetdan papantulis - papantulis para pendidikyang terlepas dari persoalan kehidupandelapan juta kanak

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Lagu SerdaduKami masuk serdadu dan dapat senapang ibu kami nangis tapi elang toh harus terbang Yoho, darah kami campur ara… Read More...
  • GugurIa merangkakdi atas bumi yang dicintainyaTiada kuasa lagi menegakTelah ia lepaskan dengan gemilangpelor terakhir dari bedilnyaKe dada musuh … Read More...
  • Hai, Kamu !Luka-luka di dalam lembaga,intaian keangkuhan kekerdilan jiwa,noda di dalam pergaulan antar manusia,duduk di dalam kemacetan angan-angan.Aku… Read More...
  • Aku Tulis Pamplet IniAku tulis pamplet inikarena lembaga pendapat umumditutupi jaring labah-labahOrang-orang bicara dalam kasak-kusuk,dan ungkapan diri ditekanme… Read More...
  • GerilyaTubuh biru tatapan mata biru lelaki berguling di jalan Angin tergantung … Read More...

0 Response to "Sajak Sebatang Lisong"

Post a Comment